Di Prima Sarana Makmur (Prisma), kami berkomitmen untuk menyediakan solusi manufaktur yang inovatif dan presisi, yang disesuaikan untuk memenuhi kebutuhan bisnis Anda. Dengan fokus pada kualitas, pengiriman tepat waktu, dan layanan komprehensif, kami berkomitmen untuk menjadi mitra terpercaya Anda dalam seluruh kebutuhan manufaktur yang Anda butuhkan.
Tentang Kami
PT Prima Sarana Makmur
Visi
Menjadi perusahaan manufaktur stainless steel yang paling terpercaya dengan mengedepankan operasional yang konsisten, menyediakan produk berkualitas tinggi, dan memberikan layanan profesional.
Misi
- Mengoptimalkan dan mengintegrasikan sistem kerja.
- Membangun dan menyinergikan kemitraan yang saling menguntungkan.
- Memberdayakan dan meningkatkan sumber daya manusia.
- Mengembangkan dan menghadirkan produk inovatif.
- Memanfaatkan dan meningkatkan penggunaan teknologi yang canggih.